CV Pasti Jaya distributor resmi produk Vexcolt seperti expansion joints, movement joints dan control joints. Produk ini dipergunakan untuk mengisi celah pada struktur bangunan yang dirancang untuk mengakomodasi pergerakan struktur. Telah kita ketahui ada beberapa macam gaya yang mengakibatkan pergerakan struktur seperti termal, pengeringan, penyusutan, penurunan, seismik atau guncangan dan angin.
Aplikasi Vexcolt Expansion Joints Jembatan atau Struktur Beton Lainnya
Vexcolt Joints banyak dipergunakan pada berbagai konstruksi seperti jalan, jembatan, gedung. Banyak sekali proyek besar menggunakan produk Vexcolt diantaranya yaitu Bandara King Abdul Azis, Bandara Dubai, Muscat International Airport, Faro Airport. Secara sederhana bandara terdiri dari tiga zona yaitu area keberangkatan, area kedatangan dan area penanganan bagasi. Ketiganya biasanya terhubung oleh jembatan selain itu terdapat juga jalur pejalan kaki. Konstruksi sebesar itu pasti membutuhkan movement joint serta control joint untuk mengakomodasi pergerakan struktur.
Selain pada airport, aplikasi lainnya yaitu pada lantai pabrik, gedung parkir, gedung rumah sakit dan stadion besar. Contoh aplikasi di stadion seperti pada Emirates Stadium, Lord Cricket Ground, Old Trafford, Santiago Bernabeu dan lain sebagainya.
Produk Vexcolt Expansion Joints

MicrAtec
Control Joint System untuk lantai

MaxAtec
Frame & Seal Expansion Joint System untuk lantai

MegAtec
Centre Plate Expansion Joint untuk lantai dengan beban besar seperti pada jembatan

SeismAtec
Expansion Joint Seismic Pan System untuk lantai

TransAtec
Mekanik Expansion Joint untuk podiom, dek parkir,jalan dengan kemiringan dan struktur lainnya untuk beban kendaraan

FlexAtec
Sil Expansion joint serbaguna yang tahan sinar UV untuk dinding dan lantai indoor maupun outdoor

ElastAtec
Perban serbaguna yang tahan UV, sangat fleksibel untuk digunakan di dinding dan atap internal dan eksternal

AquaAtec
Sistem membran kedap air yang membungkus sambungan ekspansi di lantai, dinding, dan atap

FireFlex
Penghalang api untuk digunakan dengan sambungan ekspansi yang memanjang melalui lantai dan dinding kompartemen api
Berikut video animasi dari salah satu produk Vexcolt yang mengakomodasi pergerakan dari struktur.
FlexAtec
MegAtec Expansion Joints Jembatan
Hubungi kami dan dapatkan informasi selengkapnya untuk produk Expansion Joints, Movement Joints dan Control Joints Vexcolt sesuai kebutuhan proyek anda.